Menilik Desain Rumah Terapung Unik Yang Bisa Terbelah Dua

rumah-terapung-unik

Bagi setiap pasangan, tentu menjadi hal yang menyenangkan ketika mereka berhasil memiliki sebuah hunian bersama. Namun tidak semua pasangan dapat bertahan untuk bersama selamanya. Seiring berjalannya waktu, tidak sedikit pasangan yang akhirnya memutuskan untuk berpisah. Continue reading Menilik Desain Rumah Terapung Unik Yang Bisa Terbelah Dua

Tips Ciptakan Ruang Makan Minimalis Yang Eye-Catching

ruangmakan

Di kota-kota besar di mana lahan yang tersedia semakin terbatas membuat hunian bergaya minimalis semakin diminati oleh para pemilik rumah maupun apartemen. Hunian bergaya minimalis dengan ukuran terbatas membuat sang pemilik harus pintar menyiasati setiap ruangan agar tampak keren namun tetap fungsional. Continue reading Tips Ciptakan Ruang Makan Minimalis Yang Eye-Catching

Strategi Feng Shui Untuk Ruangan Dengan Luas Terbatas

ruang-kecil

Dengan penataan yang sembarangan, ruangan dengan luas terbatas, seperti ruang bawah tanah atau apartemen tipe studio, bisa menjadi terasa semakin sempit. Namun jika duatur dengan tepat, ruangan yang sebenarnya sempit pun bisa terasa seperti ruangan yang luas. Continue reading Strategi Feng Shui Untuk Ruangan Dengan Luas Terbatas

Trik Jitu Siasati Ruangan Yang Terlalu Terang

ruang terang

Sebuah ruangan yang sehat membutuhkan pancaran sinar matahari yang cukup untuk dapat membunuh bakteri dan mencegah munculnya dapur. Namun jika sinar matahari yang masuk terlalu banyak justru dapat membuat ruangan menjadi tidak sehat karena dapat membuat mata menjadi cepat lelah dan susah untuk berkonsentrasi. Continue reading Trik Jitu Siasati Ruangan Yang Terlalu Terang

Inspirasi Desain Interior Kamar Tidur Untuk Para Pria Lajang

kamar-tidur-compact

Kamar tidur merupakan salah satu ruangan yang dapat mencerminkan kepribadian sang pemilik rumah atau apartemen. Mendesain sebuah ruangan, terutama kamar tidur bagi pria dan wanita tentulah berbeda. Jika para perempuan sangat mengedepankan rasa dan estetika ketika mendesain tempat tidurnya, pria, terutama yang masih lajang lebih mementingkan kenyamanan yang tidak terlalu rumit. Continue reading Inspirasi Desain Interior Kamar Tidur Untuk Para Pria Lajang

Urban Skyfarm, Metode Bercocok Tanam Modern di Gedung Pencakar Langit

The Urban Skyfarm/www.adesignaward.com
The Urban Skyfarm/www.adesignaward.com
Dengan terus berkembangnya industri properti yang semakin banyak memakan lahan membuat lahan pertanian kini banyak beralih fungsi menjadi perumahan, gedung apartemen pertokoan, pergudangan, industri dan yang lainnya. Hal ini membuat ketersedian pangan semakin menurun. Jika tidak ditemukan solusi terhadap permasalahan ini, maka pada akhirnya nanti jumlah pangan yang tersedia tidak akan cukup untuk memenuhi kebutuhan pangan yang semakin tinggi guna mengimbangi jumlah pertambahan penduduk.

Continue reading Urban Skyfarm, Metode Bercocok Tanam Modern di Gedung Pencakar Langit