Tag Archives: tips interior

Tips Dekorasi Apartemen Sesuai Rasi Bintang Part I

zodiak1

Melalui rasi bintang atau zodiak, seseorang dapat diketahui karakter dan wataknya. Jika Anda ingin mendekorasi ulang apartemen atau rumah, Anda juga dapat mengacu pada rasi bintang Anda. Pasalnya masing-masing rasi bintang memiliki selera yang berbeda dalam hal dekorasi hunian. Continue reading Tips Dekorasi Apartemen Sesuai Rasi Bintang Part I

Perhatikan 5 Hal Ini Agar Kamar Terasa Nyaman

cozybedroom

Kamar tidur adalah salah satu area terpenting di dalam rumah maupun apartemen. Kamar tidur merupakan area pribadi yang digunakan untuk beristirahat setelah seharian beraktivitas di luar. Oleh karena itu kenyamanan dari kamar tidur sangat penting untuk diperhatikan. Continue reading Perhatikan 5 Hal Ini Agar Kamar Terasa Nyaman

Trik Membuat Perpustakaan Pribadi Di Rumah & Apartemen

perpus-pribadi

Membaca adalah salah satu kegiatan produktif yang banyak disukai. Biasanya orang yang gemar membaca juga suka mengoleksi buku. Jika sudah demikian maka memiliki perpustakaan pribadi tentu merupakan impian yang ingin diwujudkan para pecinta buku. Continue reading Trik Membuat Perpustakaan Pribadi Di Rumah & Apartemen

Memilih Jenis Pencahayaan Yang Tepat Untuk Kamar Tidur

bedroom-lighting

Di dalam sebuah rumah maupun apartemen, kamar merupakan tempat dimana sang penghuni dapat beristirahat dan melepaskan lelah setelah seharian beraktivitas. Oleh karena itu faktor kenyamanan sangatlah penting. Salah satu penunjang faktor kenyamanan di area kamar tidur adalah pencahayaan. Continue reading Memilih Jenis Pencahayaan Yang Tepat Untuk Kamar Tidur

Tips Ciptakan Ruang Makan Minimalis Yang Eye-Catching

ruangmakan

Di kota-kota besar di mana lahan yang tersedia semakin terbatas membuat hunian bergaya minimalis semakin diminati oleh para pemilik rumah maupun apartemen. Hunian bergaya minimalis dengan ukuran terbatas membuat sang pemilik harus pintar menyiasati setiap ruangan agar tampak keren namun tetap fungsional. Continue reading Tips Ciptakan Ruang Makan Minimalis Yang Eye-Catching

Prinsip Dasar Dekorasi Kamar Anak

kamaranak5

Kepribadian seseorang dapat dilihat dari bagaimana mereka mendekorasi kamar tidur. Kepribadian tersebut tercermin dari pemilihan warna, gaya dekorasi, aksen dan model perabot yang dipilih. Hal ini tidak hanya berlaku untuk kamar orang dewasa saja, tetapi juga kamar anak-anak. Continue reading Prinsip Dasar Dekorasi Kamar Anak

Tips Ciptakan Hunian Nyaman Tanpa Menguras Kantong

ruangan-nyaman

Hunian, baik rumah maupun apartemen adalah tempat yang dituju usai seharian beraktivitas. Oleh karena itu faktor kenyamanan tentu menjadi hal yang mutlak ada di setiap hunian. Menciptakan hunian yang nyaman bukan berarti harus menggunakan dekorasi dan perabot mahal. Continue reading Tips Ciptakan Hunian Nyaman Tanpa Menguras Kantong

Tips Agar Hunian Kaya Pencahayaan Alami

cahaya-alami

Salah satu ciri hunian yang sehat, baik rumah maupun apartemen adalah yang kaya akan pencahayaan alami. Adanya sinar matahari yang dapat masuk ke dalam hunian dapat mencegah munculnya area lembab pemicu jamur. Selain itu hunian juga lebih hemat energi karena tidak boros dalam penggunaan listrik untuk penerangan. Continue reading Tips Agar Hunian Kaya Pencahayaan Alami